IT Maintenance
Pemeriksaan dan pemeliharaan komputer dan peralatannya memegang peranan yg cukup vital di dalam meningkatkan performa perusahaan anda, Jika tidak ditindaklanjuti dengan segera, masalah yg berhubungan dengan jaringan computer dan peralatan pendukungnya dapat menimbulkan kerugian yang fatal apalagi jika sampai berujung kepada kerusakan data penting milik perusahaan.
Untuk menyelesaikan permasalahan seperti ini biasanya akan menghabiskan cukup banyak waktu dan dana, ditambah lagi dengan terganggunya proses bisnis selama menunggu proses perbaikan. Dalam beberapa kasus, kerusakan hardware computer dan jaringan dapat muncul bersamaan dan pastinya akan menghabiskan dana yang tidak sedikit.
FCOM menyediakan solusi bagi perusahaan anda untuk melakukan proses checkup seecara rutin mengenai kondisi jaringan computer beserta peralatan pendukungnya untuk dapat mencegah atau meminimalkan permasalahan sebelum terjadi dan menyebabkan kerusakan fatal. Anda juga diberikan fasilitas untuk dapat berkonsultasi dengan staff konsultan IT FCOM untuk memastikan bahwa sistem jaringan computer dan peralatannya selalu berada dalam kondisi yg prima.