SHARE IT :
Nadya 15 March 2022 311 Views
Modus penipuan yang semakin beragam, membuat kita harus semakin berhati-hati agar tidak terkena penipuan. Modus kali ini dengan menggunakan video call. Modus ini kini marak terjadi dengan cara mengancam dan memeras setelah korban menerima panggilan tersebut. Biasanya jika korban terlanjur untuk menerima panggilan tersebut dan terlihat wajahnya, pelaku akan langsung men-screenshot wajah korban yang jadikan senjata untuk memeras dan mengancam korbannya.
Banyak cara yang dilakukan pelaku agar korban terlihat bingung Ketika melakukan panggilan tersebut agar korban tidak sadar bahwa itu adalah tindakan penipuan. Penipu juga bisa meminta sejumlah uang dan mengancam korbannya dari hasil screenshot untuk bahan ancaman di bagikan di internet.
Cegah Tindakan penipuan lewat video call ini sebelum terjadi kepada kita, dengan melakukan tips berikut :
Bentuk penipuan banyak sekali jenisnya salah satunya penipuan lewat videocall ini, untuk itu jagalah privasi anda termasuk data-data yang ada dalam ponsel anda dan jangan mudah terkecoh ketika sedang melakukan panggilan atau chat dengan orang yang tidak di kenal.
#scam #penipuan #scamming #cyber #kriminal #cybercrime #modus #ancaman #spam #spamming
Mikrofon (mic) laptop yang rusak atau tidak berfungsi dengan baik ...
Speaker laptop yang rusak atau tidak mengeluarkan suara bisa ...
Keamanan data adalah prioritas utama, terutama jika Anda ...